Senin, 03 September 2012

Pengembangan Media Pembelajaran Geografi


Judul Buku       : Belajar dan Pembelajaran
Pengarang        : Dr.Dimyati ; Drs.Mudjiono
Penerbit           : Rineka Cipta
Kota Terbit      : Jakarta
Tahunterbit       : 2010

Belajar merupakan hal yang kompleks, kompleksitas belajar tersebut dapat di pandang dari dua subjek, siswa dan guru. Dari segi siswa belajar di alami sebagai suatu proses.yakni proses mental dalam menghadapi bahan belajar yang berupa keadaan, hewan, tumbuhan, manusia dan bahan yang telah terhimpun dalam buku pelajaran.dari segi guru proses belajar tampak sebagai perilaku belajar tentang sesuatu hal.
Belajar merupakan proses internal yang kompleks, melibatkan ranah-ranahkognitif,efektif,danpsikomotorik.seyogianya guru dapat mengatur acara pembelajaran yang sesuai fase-fase belajar dan hasil belajar yang dikehendaki.banyak ahli mengemukakan bahwa pembelajaran merupakan implementasi kurikulum.tapi banyak juga yang mengemukakan bahwa pembelajaran itu sendiri merupakan kurikulum sebagai aksi atau kegiatan. Untuk memperjelas hubungan  antara pembelajaran dan kurikulum.
            Pembelajaran yang menimbulkan interaksi balajar mengajar antara guru dan siswa mendorong perilaku belajar siswa.siswa merupakan kunci terjadinya perilaku mengajar dan ketercapaianya sasaran balajar.dengan demikian bagi siswa perilaku belajar merupakan proses belajar yang  dialami dan dihayati dan sekaligus merupakan aktivitas belajar tentang bahan belajar dan sumber balajar dilingkungannya.buku ini memuat hal yang harus diketahui dan diperhatikan oleh pendidik dalam menyusuna cara pembelajaran.diantaranya prinsip belajar dan asas pembelajaran.motivasi belajar dan pendekatan CBSA dan keterampilan proses.masalah –masalah belajar serta pembangunan kurikulum.dan buku sangat bermanfaat bagi parapendidik,calon pendidik,dan praktisi pendidik

Tidak ada komentar:

Posting Komentar